Alhamdulillah 13 Mahasiswa UMT Lolos Kampus Mengaj
Alhamdulillah, Pada hari Rabu, tanggal 27 Desember 2023, Sebanyak 13 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang telah dinyatakan lolos dan terpilih dalam program Kampus Mengajar Angkatan 7 Tahun 2023